×
Ageless Recipe
Programs
Review
Special Offer
About Us

Media Review

Dibuat pada 28 Juli 2023, 11.07 WIB

Jangan Malu, Bro! Cowok juga Boleh Lakukan 5 Hal Ini Kok

Siapa bilang cowok gak merasakan ketakutan-ketakutan di dalam hidupnya? Ada sederet hal tabu yang gak berani mereka lakukan karena stereotip. Salah satunya takut dicap gak macho karena lakukan lima hal ini.

Kalau dipikir-pikir, memang apa salahnya sih? Padahal secara umum, hal yang dilakukan cowok ini wajar dan justru kadang jadi kebutuhan mereka. Apa saja itu? Simak uraian IDN Times berikut ini biar kalian paham deh, bro!

1. Menangis saat sedih


Jangan Malu, Bro! Cowok juga Boleh Lakukan 5 Hal Ini Kok

Come on guys, jangan anggap bahwa cowok itu cengeng dan lemah hanya karena menangis. Mereka juga manusia biasa yang punya hati dan perasaan yang bisa tersentuh atau tersakiti kapan saja. Ketika beban emosi menumpuk dan pikiran kalut, di saat itulah cowok bisa meneteskan air matanya. Menahan diri agar tak menangis hanya akan membuat hati mereka kacau tak berkesudahan.

2. Curhat di media sosial

Jangan Malu, Bro! Cowok juga Boleh Lakukan 5 Hal Ini Kok

“Ah lebay, gitu aja curhat di media sosial.” Susah ya jadi cowok, update status kalimat sedih aja kadang dianggap norak. Dude, cowok juga manusia biasa yang butuh pelampiasan, apalagi kalau lagi gak punya teman curhat.

Satu-satunya tempat yang bisa menampung cerita mereka ya cuma media sosial. Lagian gak ada salahnya kok buat melampiaskan uneg-uneg kamu di media sosial. Terlebih kalau pakai akun anonim, sudah pasti aman!

3. Grooming, merawat diri gak akan membuat maskulinitasmu berkurang kok!


Jangan Malu, Bro! Cowok juga Boleh Lakukan 5 Hal Ini Kok

Kalau bicara soal grooming, sepertinya masih banyak cowok yang masih sedikit enggan untuk merawat diri karena khawatir dicap kemayu. Tapi percayalah, grooming gak akan mengurangi kadar maskulinitasmu, bro!

Bukankah berusaha berpenampilan menarik itu hak semua orang termasuk cowok? Gak perlu lah khawatir dicap gak macho, toh kamu hanya ingin terlihat baik dengan penampilan yang menarik.

Perawatan diri itu banyak manfaatnya bro, salah satunya malah bikin kamu terlihat lebih maskulin. Terlebih ketika kamu sudah memasuki usia 20-an atau 30-an, tanda-tanda penuaan akan tampak semakin jelas. Kalau sudah begini, kamu butuh perawatan yang tepat dengan expert.

Jangan Malu, Bro! Cowok juga Boleh Lakukan 5 Hal Ini Kok

Nih, IDN Times kenalin kamu sama Gentlemen Program di ANTI AGING CENTER dari ERHA ULTIMATE. Perawatan untuk mengatasi semua permasalahan kulit pria seperti kerutan, garis halus, flek hitam, melasma, kulit kendur, dan kulit kasar.

Ada tiga perawatan yang diminati di Gentleman Program, yaitu:

  • Skinvestment by Active Growth Factor: Skinvestment pertama di Indonesia dengan growth factor untuk merejuvenasi kulit dalam 1x treatment, merangsang produksi kolagen dan elastin, serta meningkatkan elastisitas.

  • Brotox: Anti Wrinkle Injection for Men: Tindakan anti-wrinkle injection yang dilakukan secara spesifik untuk kulit pria dalam membantu mengatasi kerutan dan garis halus akibat ekspresi wajah dan tanda penuaan pada kulit.

  • Black Carbon Skinprovement Laser: Tindakan non-ablatif berupa kombinasi laser dan carbon peel lotion untuk memaksimalkan rejuvenasi kulit secara instan dan memperbaiki tekstur kulit pria dengan hasil tampilan matte and bright.

Untuk mendapatkan tampilan fresh and healthy skin, kamu bisa konsultasi langsung dengan dermatologis dan mendapatkan rangkaian produk dengan durasi mulai dari 1 bulan. Sementara untuk harganya, treatment ini dibanderol mulai dari Rp877.000.

Sebagai no.1 solusi anti-aging paling direkomendasikan, ANTI AGING CENTER dari ERHA ULTIMATE mendukungmu untuk selalu tampil ageless dan bebas dari tanda-tanda penuaan agar kamu bisa selalu berkarya tanpa adanya batasan.

Yuk, kenali tanda penuaanmu dan konsultasikan dengan skin expert untuk mendapatkan program yang tepat di ANTI AGING CENTER dari ERHA ULTIMATE. Untuk informasi lengkap dan reservasi online, kamu bisa cek di sini. Jangan lupa kepoin Instagram @erha_antiagingcenter untuk informasi terkait penawaran-penawaran menarik lainnya ya!

4. Belanja sampo, sabun, dan kebutuhan rumah tangga lainnya


Jangan Malu, Bro! Cowok juga Boleh Lakukan 5 Hal Ini Kok

Pergi supermarket untuk belanja bulanan memang kebutuhan setiap orang. Tapi ketika cowok harus turun tangan sendirian untuk belanja bulanan, rasanya kayak gengsi banget ya.

Padahal kalau dipikir-pikir wajar aja kok cowok belanja. Toh, itu buat kebutuhan sehari-hari mereka juga, ‘kan? Intinya sih kalau memang butuh gak usah terlalu banyak mikir gengsi dan malu, bro.

5. Pakai outfit berwarna cerah


Jangan Malu, Bro! Cowok juga Boleh Lakukan 5 Hal Ini Kok

Umumnya cowok memang lebih suka warna-warna netral seperti hitam, putih, navy, atau abu-abu untuk pakaian sehari-hari mereka karena lebih terlihat maskulin. Tapi gak ada salahnya juga kok kalau cowok mau pakai outfit berwarna cerah. Dengan beragam warna tersebut, cowok bebas punya warna outfit apa saja kok! Karena memilih warna outfit favorit gak harus melihat apa jenis kelaminmu. Stay expressive, bro!

Itu tadi beberapa hal yang mungkin dianggap ‘tabu’ jika dilakukan oleh laki-laki. Jangan takut dianggap berlebihan, kemayu, atau gak macho gara-gara pandangan stereotip di masyarakat. Oke, bro


Source: IDN Times

Tag Artikel:

+


© COPYRIGHT 2021 ERHA. ALL RIGHTS RESERVED